SIDANG KELILING PENGADILAN AGAMA JAKARTA UTARA DI PULAU PRAMUKA KABUPATEN ADMINISTRASI KEPULAUAN SERIBU Pengadilan Agama Jakarta Utara memberangkatkan Tim Sidang Keliling yang bertugas selama 2 hari yaitu Kamis sampai Jum’at tanggal 10-11 Juni 2021. Pada hari pertama dibuka meja informasi dan pendaftaran di salah satu ruangan di Kantor Bupati Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, sejumlah perkara […]
Tes Urine dan Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) | [08/06/2021]
Tes Urine dan Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) Selasa, 08 Juni 2021, Pengadilan Agama Jakarta Utara bekerjasama dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) Jakarta Utara mengadakan kegiatan tes urine serta sosialisasi mengenai pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika atau yang sering disebut dengan P4GN. Sosialisasi ini bertujuan agar masyarakat […]


